Daftar Isi☷
Selain PUBG, akhir 2017 sampai 2018 ini dunia gamers sedang ramai-ramainya membahas game Fornite Battle Royale. Ya, game yang sempat "dituduh" sebagai plagiat dari PUBG ini memang memiliki gameplay yang sangat menarik, tak ayal banyak sekali para kalangan gamers yang menyukainya.
Dengan grafik yang HD dan agak bernuansa kartun, membuatnya cocok untuk dimainkan semua kalangan. Di dalam game ini, anda memiliki misi sama seperti PUBG, hanya saja anda dapat membangun sesuatu seperti rumah dan sebagainya, sehingga bisa disebut gabungan dari PUBG dan Minecraft.
Bila sebelumnya saya sudah membahas seputar spesifikasi game PUBG PC, sekarang saya ingin membahas spesifikasi lengkap untuk game Fortnite PC, dari minimum hingga rekomendasi. Mari kita simak.
Spesifikasi Minimum Fortnite Battle Royale PC
- CPU : Core i3
- CPU Clock Speed : 2.4 Ghz
- RAM : 4 GB
- OS : Windows 7/8/10 64-bit
- Video Card : Intel HD 4000
Spesifikasi Rekomendasi Fortnite Battle Royale PC
- CPU : Core i5 2.8 Ghz
- CPU Clock Speed : 2.8 Ghz
- RAM : 8 GB
- OS : Windows 7/8/10 64-bit
- Video Card : Nvidia GTX 660 / AMD Radeon HD 7870
- DirectX : 11
Bagaimana? Kalau saya pikir, spesifikasi diatas tidak terlalu tinggi, karena dengan berbekal laptop atau notebook seharga diatas 4 juta saja saya sudah bisa memainkannya, apalagi anda.
Jadilah komentator pertama!
Silakan berkomentar dengan sopan. Jangan buang-buang waktu anda hanya untuk melakukan SPAM di sini.
Menggunakan CODE (block element)
Memasukkan IMG (gambar)
Catatan: