Daftar Isi
    Spesifikasi Game: Age of Empires Definitive Edition PC

    Orang yang sudah lama menjadi gamers seperti saya sudah pasti tau dengan salah satu game yang bernama Age of Empires. Game ini membuat anda seakan-akan menjadi seorang raja yang mengatur sebuah negara yang anda bangun dari kecil, hingga menjadi besar.

    Sama seperti serial Age of Empires lainnya, AoE Definite Edition juga memiliki serangkaian cerita menarik yang berdasarkan peristiwa zaman dahulu. Anda dituntut untuk membangun sebuah kerajaan dan prajurit untuk menyerang kerajaan musuh atau kerajaan lainnya guna menyelesaikan misi.

    Berikut spesifikasi lengkap dari Age of Empires Definitive Edition PC.

    Spesifikasi Minimum Age of Empires Definitive Edition PC


    • CPU: Dual Core i5
    • CPU Clock Speed : 1.8 Ghz
    • RAM : 4 GB
    • OS : Windows 10
    • Video Card : Intel HD 4000
    • Hard Drive : 10 GB Free Space
    • DirectX : 11
    • Video Memory : 1 GB

    Spesifikasi Rekomendasi Age of Empires Definitive Edition PC


    • CPU : Dual Core i5 keatas
    • CPU Clock Speed : 2.4 Ghz
    • RAM : 16 GB
    • OS : Windows 10
    • Video Card : Nvidia GTX 650 / AMD HD 5850
    • Hard Drive : 10 GB Free Space
    • DirectX : 11
    • Video Memory : 1 GB

    Mungkin spesifikasi diatas berkisar medium-high, karena RAM yang anda perlukan agar dapat bermain dengan lancar saja harus 16 GB. Bagi yang speknya low-med atau bahkan low-end, mohon bersabar ya, anda belum bisa bermain game ini...

    Jadilah komentator pertama!

    Kebijakan Komentar

    Silakan berkomentar dengan sopan. Jangan buang-buang waktu anda hanya untuk melakukan SPAM di sini.

    Emoticon
    :)
    :(
    hihi
    :-)
    :D
    =D
    :-d
    ;(
    ;-(
    @-)
    :P
    :o
    }D
    (o)
    :p
    (p)
    :-s
    (m)
    8-)
    :-t
    :-b
    b-(
    $-)
    (y)
    x-)
    (l)
    Penggunaan Tag & Gambar di Komentar
    Menggunakan PRE (block element)
    [pre] ... [/pre]

    Menggunakan CODE (block element)
    [code] ... [/code]

    Memasukkan IMG (gambar)
    [img src='...'/]

    Catatan:
    • Isi ... pada tag PRE dan CODE dengan kode yang ingin dimasukkan
    • Isi ... pada tag IMG dengan link gambar yang ingin ditampilkan
    • Parse terlebih dahulu kode yang ingin dimasukkan pada tab sebelah kanan (☷), caranya yaitu masukkan kode yang ingin diparse ke dalam box input, lalu hasil parse akan muncul pada box output
    HTML Parser
    Input:
    Output: