Daftar Isi
    Kumpulan Kit Dream League Soccer Baju Batik Indonesia

    Pada kesempatan kali ini Saladinez ingin membagikan kumpulan jersey / kit baju batik Indonesia untuk Dream League Soccer Mobile 2017 & 2018. Kit-kit ini bukanlah saya yang membuatnya, melainkan orang lain, saya hanya mengumpulkannya saja ke dalam satu post sehingga mudah untuk dilihat. Oleh karenanya, saya akan berusaha semaksimal mungkin mencari author aslinya dari jersey batik untuk DLS ini.

    Inilah salah satu kelebihan dari DLS dibandingkan dengan game-game sepak bola lainnya, yaitu anda dapat melakukan banyak konfigurasi pada tim, dari memilih bentuk tribun penonton stadion, pola rumput, jersey, logo klub, hingga pemainnya.

    Salah satu fitur yang paling banyak digunakan adalah mengganti jersey tim anda menjadi custom, jadi penampilan tim anda tidak terlalu mono dan terlihat lebih menarik. Bahkan, ada beberapa creator kreatif yang membuat jersey kit batik Indonesia yang dapat dipasangkan ke dalam DLS. Menurut saya hal ini cukup unik, karena kita malah fokus ke baju nya daripada ke game, karena para player seperti sedang ingin ke undangan.

    Baca juga: Kumpulan Logo Dream League Soccer Klub La Liga, HD & Lengkap

    Kit Jersey Baju Batik untuk Dream League Soccer 2017 - 2018


    Oke langsung saja berikut kumpulan kit batik untuk DLS. Beberapa gambar telah ada credit nya, sehingga saya tidak perlu menuliskan ulang lagi. Silakan didownload & copy paste URL nya dengan cara menekan salah satu gambar di bawah ini, lalu tekan tombol unduh yang ada di kanan atas.

    http://kitdlscreator.blogspot.com




    http://doyenk90.blogspot.com






    Bagaimana? Unik-unik semua bukan? Ada yang berwarna biru, pink, kuning, hitam, bahkan ada batik yang berwarna-warni. Demikian artikel Saladinez seputar Kumpulan Kit Dream League Soccer Baju Batik Indonesia, semoga bermanfaat. Bila ada kesalahan / perlu penambahan & perbaikan mohon jangan segan untuk memberi tau saya melalui kolom komentar yang tersedia di bawah.

    Jadilah komentator pertama!

    Kebijakan Komentar

    Silakan berkomentar dengan sopan. Jangan buang-buang waktu anda hanya untuk melakukan SPAM di sini.

    Emoticon
    :)
    :(
    hihi
    :-)
    :D
    =D
    :-d
    ;(
    ;-(
    @-)
    :P
    :o
    }D
    (o)
    :p
    (p)
    :-s
    (m)
    8-)
    :-t
    :-b
    b-(
    $-)
    (y)
    x-)
    (l)
    Penggunaan Tag & Gambar di Komentar
    Menggunakan PRE (block element)
    [pre] ... [/pre]

    Menggunakan CODE (block element)
    [code] ... [/code]

    Memasukkan IMG (gambar)
    [img src='...'/]

    Catatan:
    • Isi ... pada tag PRE dan CODE dengan kode yang ingin dimasukkan
    • Isi ... pada tag IMG dengan link gambar yang ingin ditampilkan
    • Parse terlebih dahulu kode yang ingin dimasukkan pada tab sebelah kanan (☷), caranya yaitu masukkan kode yang ingin diparse ke dalam box input, lalu hasil parse akan muncul pada box output
    HTML Parser
    Input:
    Output: